MHFU : Cara menggunakan atau mengganti senjata dan armor

Untuk menggunakan senjata lain atau memakai sebuah armor, pergilah ke arah kiri ke sebuah kotak,


nantiakan terdapat tanda "Open Item Box"
pencetlah tombol "Kotak" atau bila di PC Huruf "A".


Nanti akan terlihat beberapa piliha seperti :
> Put In Item
> Take Out Item
> Combine Items
> Change Equipment
> Arange Items
> Sell Item


Fungsi Pilihan tersebut antara lain :
> Put In Item : adalah pilihan untuk memasukan Item atau barang yang ada di dalam Tas/Kantung ke dalam Kotak (Inventory Box).
> Take Out Item : adalah pilihan untuk mengambil item yang ada di dalam kota (inventory box) kedalam Tas/Kantung.
> Combine Items : adalah pilihan untuk menggabungkan beberapa item menjadi item lainnya yang berada di dalam Kotak (Inventory Box).
> Change Equipment : adalah pilihan untuk Memilih senjata atau armor yang akan di gunakan.
> Arrange Items : adalah pilihan untuk memindahkan barang (Item atau pun Senjata dan armor) yang berada dalam kotak (inventory box)
> Sell Item : adalah pilihan untuk menjual Item, senjata ataupun armor yang berada di dalam kotak ( inventory)

nah untuk menggunakan senjata , kalian perlu memilih pilihan " Change Equipment ".
pada tahap selanjutnya akan ada beberapa pilihan lagi seperti :
> Change Equipment
> Equipment Set
> Edit Equipment Set
> Reg Curr Equip.


berikut fungsi beberapa pilahan tersebut :
> Change Equipment : adalah pilihan untuk memilih senjata atau armor yang ada di dalam kotak (inventory box)
> Equipment Set : adalah pilihan untuk memakai armor dan senjata yang sudah di Set (Susun).
> Edit Equipment Set : adalah pilihan untuk meng-edit ( merubah) Set dari sebuah Sususnan armor yang sudah ada.
> Reg Curr Equipment : adalah pilihan untuk Menempatkan Armor yang di pakai kedalam sebuah Set (Susunan).

Untuk memakai Senjata dan armor kalian pilihlah pilihan " Change Equipment ".
nanti ana ada beberapa senjata,armor berserta info didalamnya.
ada beberapa tombol yang ada dalam pilihan tersebut seperti :
> Kotak/A
> Select/V
> Start/SPACE
> L dan R / W dan Q


Berikut fungsi dari tombol tersebut :
> Kotak/A : adalah tombol untuk Melihat info Skill yang ada dalam Sebuah senjata ataupun armor.
> Select/V : adalah tombol untuk Menyortir otomatis semua senjata dan juga armor.
> Start/SPACE : adalah tombol untuk melihat tampilan Character.
> L dan R / W dan Q : adalah tombol untuk Melihat Info seputar senjata dan juga armor yang hendak di gunakan.

untuk menggunakan sebuah senjata kalian pilih lah senjata dan armor yang akan di gunakan dengan menekan tombol "Cross/"X"" atau bila di PC Huruf "Z".

bila sudah tepakai semua, tekan lah tombol "Bulat" atau apabila di PC huruf  "X" untuk keluar dari menu pilihan.


Nah, Senjata pun sudah terganti dengan senjata lainnya,
Bila ada hal yang ingin ditanyakan, silahkan berkomentar.
MHFU : Cara menggunakan atau mengganti senjata dan armor MHFU : Cara menggunakan atau mengganti senjata dan armor Reviewed by Unknown on 00.15 Rating: 5

Tidak ada komentar: